DKM Nururrohman melaksanakan program berbagi

 on 24 Maret 2025  

 Program berbagi diadakan DKM Nururrohman yang bekerja sama dengan Lazsip (Lembaga Amil Zakat Solidaritas Insan Peduli) yang berkantor pusat di Cileungsi telah diwujudkan dengan menyantuni anak yatim , kaum fakir , miskin dan duafa yabf ada di komplek perumahan PPC 5 dan dari sekitar masjid. Terdaftar sekitar 58 muzakki yang telah mendapat bantuan berupa sembako dan sedikit uang.Acara dilanjutkan berbuka bersama stelah azan magrib.



DKM Nururohman mengundang perangkat pemerintahan [ingkat RT , RW untuk ikut berperan serta dalam program ini dilanjutkan dengan sambutan dari ketua DKM dan penjelasan acara  santunan ini oleh ustadz Sulthon Hasannudin , LC.



Foto foto dan video dokumentasi terkait pada acara diatas








Bagikan